Problematika kenaikan BBM

Advertisement


kenaikan BBM

Kenaikan BBM mendengar kata itu banyak kalangan yang kebakaran jenggot, terutama para mahasiswa, saya juga seorang mahasiswa namun saya menanggapi kenaikan harga BBM dengan sikap yang berbeda, banyak para mahasisiwa yang memprotes kenaikan ini dengan tidak memperhatikan akar permasalahan terlebih dahulu, ini yang menurut saya menjadikan bangsa ini terkesan berjalan merangkak untuk menjadi bangsa yang maju, permasalahan ditambah dengan masalah mungkin ini menurut saya jika mahasisiwa turun ke jalan dengan demonstrasi secara anarki, namun masih banyak rekan mahasisiwa yang sangat maju mereka berdemonstrasi mengutarakan pendapat mereka dengan cerdas, mereka melakukan sebuah treatrikal yang mungkin ini akan lebih diperhatikan ketimbang demonstrasi dengan urakan dan anarki,


kenaikan bbmMembela atas nama rakyat, memperjuangkan hak rakyat itu kata teman – teman saya yang melakukan demonstrasi, namun pada kenyataanya ? namun yang harus kita apresiasi ialah semangat jiwa muda yang mereka miliki, tapi tidak bagi mereka yang berdemo hanya karena bayaran, ini tidak menjadi hal yang tabu berdemo karena bayaran pihak tertentu.

Bayangkan kerugian rakyat itu sendiri atas demonstrasi secara anarki yang terjadi, secara langsung yang saya rasakan ialah terbuangnya waktu saya di jalan, karena kemacetan yang pasti terjadi, bayangkan untuk seorang pedagang  yang terhambat perjalananya, padahal seorang pedagan kecil itu mau menyetorka makanan kecil ke pasar, karena kemacetan setoran ditolak, ini banyak terjadi di masyarakat, saya sendiri terlambat ujian ahir semester karena demonstrasi ini.
Untuk para mahasisiwa lebihlah berfikir kritis namun kritis yang positif, pikirkan apa yang anda bisa buat negara anda jangan memikirkan apa yang anda dapat dari negara. Salam mahasisiwa !

Tag : SOSIAL
0 Komentar untuk "Problematika kenaikan BBM"

Back To Top